Webinar “Advancing Diabetic Care with Technology Now and Beyond”

World Health Organization (2018) menyatakan pada tahun 2017 terdapat 425 juta pasien di dunia menderita penyakit diabetes mellitus. Diperkirakan angka ini akan meningkat sebesar 45% atau setara dengan 629 juta pasien dengan penyakit diabetes mellitus ditahun 2045. Indonesia berada di urutan keenam dari sepuluh negara dengan penderita diabetes mellitus tertinggi, per tahun 2017 jumlah pasien […]